INFOGRAFIS

Indeks Pembangunan Manusia Kaltim yang Terus Naik di Era Isran-Hadi

Kaltim Today
18 Februari 2020 19:10
Indeks Pembangunan Manusia Kaltim yang Terus Naik di Era Isran-Hadi

Kaltimtoday.co, Samarinda - Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kaltim 2019 mencapai 76,61. Angka itu meningkat 0,78 poin atau tumbuh 0,8 persen dibandingkan 2018.

Simak perkembangan IPM di era Gubernur dan Wakil Gubernur Kaltim, Isran Noor dan Hadi Mulyadi dalam infografik berikut ini: