VIDEO

Memasuki Masa Purna Tugas, Madri Pani Berharap Sekda Baru Memiliki Kinerja Yang Kompeten

Rizal — Kaltim Today 04 September 2023 00:00

Kaltimtoday.co - Penggantian Pejabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) setelah Agus Wahyudi memasuki masa purna tugas pada 1 September 2023.

Ketua DPRD Berau, Madri Pani menekankan pentingnya memilih seorang Sekda yang memiliki kinerja yang baik dan berkompeten untuk mendukung tugas kepala daerah.

Menurutnya, calon Sekda Berau tidak perlu hanya pandai, tetapi juga harus mampu mem-backup bupati, solutifdan bertanggung jawab atas aspirasi masyarakat.

Saat ini, sudah ada delapan calon yang sudah mendaftar menjadi Pj Sekda. Madri menyebut cocok atau tidaknya para calon tergantung dari pilihan kepala daerah.

Adapun proses pemilihan Sekda Berau yang akan dilalui  diantaranya presentasi makalah, proses asesmen, uji kompetensi, dan wawancara, dan hasil akhir seleksi akan diumukan  pada akhir September 2023. 

ADV DPRD BERAU



Video Lainnya