Video
1.054 Guru Swasta Dapat Sembako dari Pemkot dan Wali Kota Bontang

Sebanyak 1.054 guru swasta mendapat bantuan sembako dari Pemerintah Kota Bontang dan Wali Kota Bontang Neni Moerniaeni, Rabu (8/7/2020). Bantuan tersebut disalurkan melalui Baznas Bontang dari hasil zakat para PNS setiap bulannya. Sementara bagi guru swasta nasrani bantuan sembako diberikan dari sumbangan wali kota dan para PNS selama wabah pandemi global Covid-19.
[ADV DISKOMINFO BONTANG]
Related Posts
- Kalimantan Pemasok Utama Energi Nasional, Ditjen Minerba Minta Tambang Lebih Ramah Lingkungan
- Alasan Program Gratispol Tak Sepenuhnya Gratis, DPRD Kaltim Sebut Kapasitas Fiskal hingga Terbentur Regulasi
- Balikpapan Sabet Juara 1 Lomba Mars PKK di HKG PKK ke-53 Tingkat Nasional
- Diskominfo Kaltim Gelar Uji Konsekuensi PPID 2025, Dorong Transparansi dan Perlindungan Data Publik
- HUT ke-45 Dekranas di BSCC Dome Balikpapan, Momen Strategis Dorong UMKM dan Industri Kreatif