Video
Dibentuk Desember 2020, Bank Ramli Ceseri Semakin Eksis di Samarinda
Baru dibentuk Desember 2020, Bank Ramli Ceseri di Jalan Cendana Gang 11 semakin eksis di masyarakat. Kini nasabahnya sudah mencapai 70 orang, 20 nasabah di antarannya aktif menabung sampah. Tiap bulan sampah yang berhasil dikumpulkan mencapai 300-400 kilogram. Kehadirannya sangat dirasakan manfaatnya bagi masyarakat. Lingkungan sekitar jadi jauh lebih bersih.
[TOS | AYU]
Related Posts
- Soal Penataan Lapak Pasar Pagi, Pedagang Sarankan Berbasis Arus Pembeli dan Perputaran Uang
- DPRD Samarinda Soroti Rencana Perluasan RSUD AMS II, Desak Pemerintah jadi Teladan Ketaatan Izin
- Transaksi Digital Pegadaian Melonjak 324 Persen, Aplikasi Tring Jadi Motor Transformasi
- Tongkang Tabrak Jembatan Mahulu, Polisi Periksa 8 Saksi
- Parkir Progresif Diterapkan di Pasar Pagi Samarinda, Dishub Kejar Rotasi Kendaraan dan Cegah Penumpukan









