Video
Dibentuk Desember 2020, Bank Ramli Ceseri Semakin Eksis di Samarinda
Baru dibentuk Desember 2020, Bank Ramli Ceseri di Jalan Cendana Gang 11 semakin eksis di masyarakat. Kini nasabahnya sudah mencapai 70 orang, 20 nasabah di antarannya aktif menabung sampah. Tiap bulan sampah yang berhasil dikumpulkan mencapai 300-400 kilogram. Kehadirannya sangat dirasakan manfaatnya bagi masyarakat. Lingkungan sekitar jadi jauh lebih bersih.
[TOS | AYU]
Related Posts
- Polresta Samarinda Tetapkan Ayah dan Anak Jadi Tersangka Pembunuhan, Satu Wakar Tewas
- BRIDA Jaring Pelajar Potensial untuk Persiapkan Generasi Periset dan Peneliti di Wilayah Kaltim
- Tarif Pajak Kendaraan di Kaltim Terendah se-Indonesia, Bapenda Sebut Upaya Ringankan Beban Masyarakat
- Ayah dan Anak di Samarinda Diduga Aniaya Tetangga hingga Tewas
- Pakai Modus Kwitansi Fiktif, Polisi Samarinda Tangkap Pelaku Penggelapan Dana Perusahaan hingga Rp 126 Juta