Entertainment

Lirik dan Chord Gitar Lagu Dan - Sheila On 7

Diah Putri — Kaltim Today 16 Oktober 2023 12:54
Lirik dan Chord Gitar Lagu Dan - Sheila On 7
Duta Sheila On 7. (Suara.com)

Kaltimtoday.co - Siapa yang nggak kenal dengan Sheila On 7? Band legendaris asal Jogja ini memiliki banyak lagu hits yang masih menjadi favorit para pendengar musik. Salah satunya, lagu "Dan" yang dirilis pada 1999. 

Lagu ini tak hanya menghipnotis pendengar dengan melodi yang indah, tetapi juga memiliki makna yang mendalam tentang kisah cinta. Liriknya menggambarkan seseorang yang rela melepaskan kekasihnya demi satu tujuan, yaitu agar sang kekasih dapat bahagia dan bersinar kembali. 

Meskipun perpisahan tersebut bukanlah keinginannya, ia rela melepaskan dan mengorbankan dirinya untuk melihat kekasihnya bahagia, bahkan jika itu harus tanpa dirinya. Wah, dalam banget ya liriknya.

Nah, berikut lirik dan chord gitar yang bisa kamu mainkan saat bernyanyi lagu Dan - Sheila On 7.

Lirik Dan - Sheila On 7

Intro

C C C C

Verse 1

C
Dan...
F
Dan bila esok datang kembali
Em      Dm
Seperti sedia kala di mana kau bisa bercanda
C
Dan...
F
Perlahan kaupun lupakan aku
Em      Dm
Mimpi burukmu
C
Dimana telah kutancapkan duri tajam
F
Kau pun menangis
Em        Dm  G
Menangis sedih
Am       G
Maafkan aku
F
Dan...
Em      Dm
Bukan maksudku, bukan inginku
C
Melukaimu sadarkah kau
F
Di sini ku pun terluka
Em       Dm   G
Melupakanmu, menepikanmu
Am       G
Maafkan aku

Chorus

C
Lupakanlah saja diriku
Em
Bila itu bisa membuatmu
Dm     Bb   G
Kembali bersinar dan berpijar seperti dulu kala
C
Caci maki saja diriku
Em
Bila itu bisa membuatmu
Dm     Bb   G
Kembali bersinar dan berpijar seperti dulu kala

Verse 2

Instrumen
C Em Dm Bb G (2x)

Chorus

C
Lupakanlah saja diriku
Em
Bila itu bisa membuatmu
Dm     Bb   G
Kembali bersinar dan berpijar seperti dulu kala
C
Caci maki saja diriku
Em
Bila itu bisa membuatmu
Dm     Bb   G
Kembali bersinar dan berpijar seperti dulu kala

Outro

C


Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kaltimtoday.co. Mari bergabung di Grup Telegram "Kaltimtoday.co News Update", caranya klik link https://t.me/kaltimtodaydotco, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.



Berita Lainnya