Video
Disahkan Melalui Paripurna, Sutarmin Resmi Gantikan Etha Rimba di DPRD Bontang
Sutarmin, Kader Partai Gerindra daerah pemilihan (dapil) Bontang Barat resmi mengisi posisi Etha Rimba Paembonan di kursi legislatif Bontang, Kalimantan Timur, Senin (2/11/). Sutramin terpilih menggantikan posisi Etha lantaran memperoleh suara terbanyak kedua, setelah Etha Rimba Paembonan di Bontang Barat pada pemilihan legislatif (Pileg) 2019 lalu.
[ADV DPRD BONTANG]
Related Posts
- Disdamkartan Bontang Lakukan Monev Hidran di Kawasan Kampung Pesisir Tanjung Laut Indah
- BPBD Bontang Evakuasi Pohon Aren Tumbang Timpa Kandang di Kanaan
- DPMPTSP Bontang Tegaskan Larangan Dirikan Bangunan di Lahan Pemerintah Tanpa Izin
- Disdamkartan Bontang Tebang Pohon yang Berpotensi Roboh di Teluk Kadere
- Pastikan Proses Aman, Disdamkartan Kawal Pembongkaran Bangunan di Areal Pelabuhan Lok Tuan









