Video
Mantap Maju Jalur Independen, Zairin-Sarwono Serahkan Bukti Dukungan ke KPU Samarinda
Pasangan Zairin Zain-Sarwono resmi mendaftar di Pilkada Samarinda 2020 melalui jalur perseorangan atau calon independen, Kamis (20/2/2020). Pendaftaran Zairin-Sarowono dibuktikan dengan menyerahkan sebanyak 69.712 surat dukungan ke KPU Samarinda di Jalan Juanda. Selanjutnya KPU Samarinda bakal melakukan verifikasi langsung ke lapangan untuk memastikan dukungan dari warga.
Related Posts
- Wali Kota Samarinda Tegaskan Dana Probebaya 2026 Tetap Utuh, Skema 60:40 Bukan Pemotongan
- Masalah Ekonomi, Bapak Tiga Anak di Tenggarong Curi Tabung Gas untuk Penuhi Kebutuhan Sehari-hari
- Menunggu Kepastian Berbulan-bulan, Kontraktor Akhirnya Pegang Jadwal Pembayaran dari Pemkab Kukar
- Keramba Warga Ditabrak Tongkang, Perusahaan Nyatakan Siap Bertanggung Jawab
- Rintis Ketahanan Pangan Lokal, Kakam Tabalar Muara di Berau Garap 420 Hektare Sawah dan Budidaya Ikan dan Udang









