Video
Atasi Banjir Rob Bontang Kuala, DPRD Bontang: Perlu Ada Normalisasi

Komisi III DPRD Bontang meninjau daerah terdampak banjir rob di Kelurahan Bontang Kuala. Sekretaris Komisi III DPRD Bontang, Abdul Samad menilai, salah satu penyebab genangan air mulai dari arah masuk gerbang hingga terminal Bontang Kuala karena parit yang belum memadai sehingga perlu ada normalisasi.
[ADV DPRD BONTANG]
Related Posts
- Gelar Sidak Gabungan, Petugas Temukan 240 Kilogram Beras Premium Diduga Oplosan di Bontang
- Perluas Cakupan MBG, Wawali Agus Sebut Ada Penambahan 2 Dapur Bulan Ini
- Wawali Agus Buka Posko Aduan di Rujab, Warga Ngeluh Soal Zonasi di SPMB hingga Susah Kerja karena Tak Punya Ordal
- Agus Haris Tanggapi Santai Ancaman PHM Soal Demonstrasi dan Tuntutan Pecat 72 TKD Damkar
- Pemkot Masih Pekerjakan 72 Pegawai Damkar, PHM Ancam Lakukan Demonstrasi