Video
Jemput dari Rumah ke Rumah: Cara DLH Samarinda Kurangi Timbunan Sampah Saat Banjir

Di tengah bencana banjir, DLH Samarinda tidak ingin membiarkan warga membuang sampah sembarang. Prilaku yang justru dikhawatirkan, hanya akan memperparah kondisi banjir. Untuk itu, DLH Samarinda berinisiatif jemput bola. Mendatangi rumah warga satu per satu untuk mengambil timbunan sampah agar tidak dibuang sembarangan.
[ADV DLH SAMARINDA]
Related Posts
- Merayakan Kartini di Tengah Arus Perubahan
- Nurul Ulfa Desainer Sampul Membedah Buku Aminah Syukur
- Grand Opening Dr Specs Cabang ke-61 di Samarinda, Tawarkan Cek Kesehatan dan Konsultasi Mata Gratis
- Kasus Asusila Dokter di Garut, Begini SOP Pemeriksaan Kandungan
- Geopark Kebumen dan Meratus Masuk Daftar UNESCO Global Geoparks 2025