Video
Wakil Wali Kota Samarinda Rusmadi Apresiasi Program Jengrinda, Minta DLH Konsisten Ajak Warga
Wakil Wali Kota Samarinda Rusmadi sangat mengapresiasi program Jengrinda dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Menurut Rusmadi, program ini tidak hanya berdampak baik terhadap lingkungan, tapi juga bagi perekonomian karena menghasilkan nilai ekonomis. Rusmadi minta agar program ini terus konsisten dilakukan dan mengajak seluas-luasnya warga Samarinda.
[TOS]
Related Posts
- Antrean Biosolar Picu Kemacetan dan Kecelakaan, Dishub Samarinda Siapkan Filter Ketat Kendaraan Tak Laik Jalan
- Meski Anggaran Terbatas, Disnakertrans Kaltim Targetkan 20 Angkatan Peserta Pelatihan Kerja di 2026
- 1.804 Pedagang Tempati Lapak Pasar Pagi Tahap Pertama, Polemik Hak Pemegang SKTUB Belum Usai
- Terekam CCTV, Pelaku Curanmor di Sungai Pinang Ditangkap
- Polemik Lahan Pasar Bengkuring Memanas, BPKAD Samarinda: Status Aset Berdasar Penyerahan Perumnas









