Video
DLH Samarinda Ajak Masyarakat Kelola Sampah Jadi Barang Bernilai Ekonomis
Selama ini sampah selalu identik dengan sesuatu yang bau, kotor, sarang penyakit, tidak berguna dan menjijikkan. Tetapi seiring perkembangan kesadaran dan pengetahuan masyarakat, sampah kini dapat diolah menjadi sesuatu yang bermanfaat dan bisa bernilai ekonomis tinggi.
Hal ini yang dilakukan oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Samarinda dengan turun langsung ke lapangan untuk memberikan pelatihan dan sosialisasi kepada warga tentang pengelolaan sampah.
Baca Juga: Hari ke-2 Masa Tenang, Tim Gabungan Gencar Tertibkan Ratusan Algaka di Setiap Titik Kota Samarinda
[ADV DLH SAMARINDA]
Related Posts
- Survei LPMM: Mayoritas Gen Z dan Milenial di Kaltim Pilih Rudy Mas’ud-Seno Aji di Pilkada 2024
- Kritik XR Bunga Terung untuk Pilkada Kaltim: Terjebak Populisme, Krisis Iklim Tak Jadi Prioritas
- Rayakan Hari Ikan Nasional, KKP Sosialisasikan Program Makan Bergizi Gratis untuk Ratusan Pelajar di Samarinda
- Survei GRC: Rudy Mas'ud-Seno Aji Unggul di Pilgub Kaltim
- Gratis! KALTIM ONE FESTIVAL Siap Gebrak Samarinda