Entertainment
Jadwal Bioskop Trans TV 9-15 Desember 2024, Film Superhero dan Laga Warnai Pekan Ini
Kaltimtoday.co - Trans TV kembali menghadirkan rangkaian film menarik dalam program Bioskop Trans TV sepanjang pekan ini, 9-15 Desember 2024. Sejumlah film aksi dan superhero populer siap menghibur penonton di layar kaca, bertepatan dengan perayaan Road to HUT Transmedia 23 Semangat Baru.
Program spesial ini akan semakin meriah dengan tayangan eksklusif pada akhir pekan, Sabtu dan Minggu (14-15 Desember 2024), pukul 21.00 WIB, yang akan menampilkan acara khusus untuk memperingati HUT Transmedia ke-23.
Jadwal Lengkap Bioskop Trans TV 9-15 Desember 2024
Senin, 9 Desember 2024
21.00 WIB: The Dark Knight
23.00 WIB: Daredevil
Selasa, 10 Desember 2024
21.00 WIB: The Legend of Tarzan
23.00 WIB: Elektra
Rabu, 11 Desember 2024
21.00 WIB: Green Lantern
23.00 WIB: Self/Less
Kamis, 12 Desember 2024
21.00 WIB: Batman v Superman: Dawn of Justice
23.00 WIB: Kickboxer Vengeance
Jumat, 13 Desember 2024
21.00 WIB: Wonder Woman
23.00 WIB: Kickboxer Retaliation
Sabtu, 14 Desember 2024
23.30 WIB: Skiptrace
Minggu, 15 Desember 2024
23.00 WIB: The Forbidden Kingdom
[RWT]
Simak berita dan artikel Kaltim Today lainnya di Google News, dan ikuti terus berita terhangat kami via Whatsapp
Related Posts
- Mengenal Angin Santa Ana, Pemicu Utama Kebakaran Hebat di Los Angeles
- Jangan Sampai Terlewat, Ini Tahapan Penting Setelah Lulus CPNS 2024 yang Wajib Kamu Ketahui
- Jadwal dan Cara Mengajukan Sanggah Hasil Seleksi CPNS 2024
- Program Makan Bergizi Gratis di Balikpapan Kembali Ditunda, Persiapan Belum Selesai
- Konser Taeyang di Jakarta 2025 Resmi Dibatalkan, IME Jelaskan Cara Refund Tiketnya