Entertainment
Jadwal Bioskop Trans TV 9-15 Desember 2024, Film Superhero dan Laga Warnai Pekan Ini

Kaltimtoday.co - Trans TV kembali menghadirkan rangkaian film menarik dalam program Bioskop Trans TV sepanjang pekan ini, 9-15 Desember 2024. Sejumlah film aksi dan superhero populer siap menghibur penonton di layar kaca, bertepatan dengan perayaan Road to HUT Transmedia 23 Semangat Baru.
Program spesial ini akan semakin meriah dengan tayangan eksklusif pada akhir pekan, Sabtu dan Minggu (14-15 Desember 2024), pukul 21.00 WIB, yang akan menampilkan acara khusus untuk memperingati HUT Transmedia ke-23.
Jadwal Lengkap Bioskop Trans TV 9-15 Desember 2024
Senin, 9 Desember 2024
21.00 WIB: The Dark Knight
23.00 WIB: Daredevil
Selasa, 10 Desember 2024
21.00 WIB: The Legend of Tarzan
23.00 WIB: Elektra
Rabu, 11 Desember 2024
21.00 WIB: Green Lantern
23.00 WIB: Self/Less
Kamis, 12 Desember 2024
21.00 WIB: Batman v Superman: Dawn of Justice
23.00 WIB: Kickboxer Vengeance
Jumat, 13 Desember 2024
21.00 WIB: Wonder Woman
23.00 WIB: Kickboxer Retaliation
Sabtu, 14 Desember 2024
23.30 WIB: Skiptrace
Minggu, 15 Desember 2024
23.00 WIB: The Forbidden Kingdom
[RWT]
Simak berita dan artikel Kaltim Today lainnya di Google News, dan ikuti terus berita terhangat kami via Whatsapp
Related Posts
- Diawali Doa Selamat dan Tempong Tawar, Pembangunan Jembatan Pendamping Resmi Dimulai
- Bersama Sang Istri Mencoblos di TPS 12 Melayu, Dendi Suryadi Mohon Doa Masyarakat Kukar
- Revisi UU Pemilu Ditargetkan Rampung Juli 2026
- Disiplin Pegawai Masih Jadi Catatan, 211 Surat Teguran Diterbitkan di 32 OPD PPU
- Jembatan Baru di Tenggarong Ditarget Rampung 2025, Jembatan Besi Lama Difungsikan untuk Pejalan Kaki