Olahraga
Jadwal Lengkap Atlet Indonesia di Paralimpiade Paris 2024
Kaltimtoday.co - Ajang kompetisi olahraga internasional, Paralimpiade Paris 2024 resmi dibuka pada Rabu, 28 Agustus 2024, malam waktu Indonesia. Para atlet dari seluruh dunia, termasuk Indonesia, siap berjuang untuk meraih prestasi tertinggi dalam ajang bergengsi ini.
Sejumlah atlet Indonesia akan mulai bertanding pada Kamis, 29 Agustus 2024 di berbagai cabang olahraga (cabor) seperti boccia, balap sepeda, bulu tangkis, menembak, panahan, renang, dan tenis meja.
Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia di Paralimpiade Paris 2024
Indonesia mengirimkan 35 atlet yang akan bertanding di sepuluh cabang olahraga yang telah lolos kualifikasi. Berikut adalah jadwal lengkap pertandingan atlet Indonesia di Paralimpiade Paris 2024 dilansir Paralimpyc.
- Boccia: Kamis, 29 Agustus–Jumat, 6 September 2024
- Balap Sepeda: Kamis, 29 Agustus–Minggu, 1 September 2024
- Bulu Tangkis: Kamis, 29 Agustus—Senin, 2 September 2024
- Menembak: Kamis, 29 Agustus–Kamis, 5 September 2024
- Panahan: Kamis, 29 Agustus–Kamis, 5 September 2024
- Renang: Kamis, 29 Agustus–Sabtu, 7 September 2024
- Tenis Meja: Kamis, 29 Agustus–Sabtu, 7 September 2024
- Atletik: Jumat, 30 Agustus–Sabtu, 7 September 2024
- Judo: Kamis, 5 September–Sabtu, 7 September 2024
- Angkat Berat: Rabu, 4 September–Sabtu, 7 September 2024
Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia Hari Ini
Berikut ini adalah jadwal pertandingan para atlet Indonesia yang bertanding pada Kamis, 29 Agustus 2024:
1. Boccia
Tiga atlet Indonesia akan berkompetisi dalam babak penyisihan kategori perorangan putra:
- Pukul 15.30 WIB
Muhamad Syafa (Indonesia) vs Tomas Kral (Slowakia) - Pukul 16.40 WIB
Felix Ardi Yudha (Indonesia) vs Yan Zhiqiang (China) - Pukul 16.40 WIB
Muhammad Bintang Herlangga (Indonesia) vs Lee Chee Hoong (Malaysia)
2. Bulu Tangkis
Para atlet bulu tangkis Indonesia akan bertanding dalam kategori ganda campuran (XD), tunggal putra (MS), dan tunggal putri (WS):
- Pukul 13.30 WIB [XD]
Fredy Setiawan/Khalimatul Sadiyah (Indonesia) vs Noriko Ito/Taiyo Imai (Jepang) - Pukul 13.30 WIB [XD]
Hikmat Ramdani/Leani Ratri Oktila (Indonesia) vs Lucas Mazur/Faustine Noel (Perancis) - Pukul 14.10 WIB [XD]
Rina Marlina/Subhan Subhan (Indonesia) vs Rachel Choong/Jack Shephard (Britania Raya) - Pukul 14.50 WIB [MS]
Suryo Nugroho (Indonesia) vs Meril Loquette (Perancis) - Pukul 15.30 WIB [WS]
Qonitah Ikhtiar Syakuroh (Indonesia) vs Manasi Girishchandra Joshi (India) - Pukul 16.50 WIB [MS]
Dheva Anrimunsthi (Indonesia) vs Taiyo Imai (Jepang) - Pukul 16.50 WIB [MS]
Hikmat Ramdani (Indonesia) vs Suhas Lalinakere Yathiraj (India) - Pukul 18.10 WIB [WS]
Khalimatus Sadiyah (Indonesia) vs Cheng Hefang (China) - Pukul 21.00 WIB [MS]
Subhan Subhan (Indonesia) vs Sivarajan Solaimalai (India) - Pukul 21.40 WIB [WS]
Rina Marlina (Indonesia) vs Carmen Giuliana Poveda Flores (Peru)
3. Renang
Atlet renang Indonesia, Syuci Indriani, akan bertanding di kategori 100 meter gaya kupu-kupu:
- Pukul 15.35 WIB
Syuci Indriani
4. Panahan
Indonesia akan menurunkan atlet di cabor panahan pada kategori compound dan recurve:
- Pukul 18.00 WIB [WI]
Ferelly Teodora Audi Ayudia (compound) - Pukul 18.00 WIB [MT]
S. Setiawan Kholidin/W. Wulandari (recurve) - Pukul 18.00 WIB [MT]
Kholidin/S. Setiawan (recurve) - Pukul 22.00 WIB [WI]
W. Wulandari (recurve) - Pukul 22.00 WIB [MI]
K. Swagumilang (compound) - Pukul 22.00 WIB [MT]
K. Swagumilang/Ferelly Teodora (compound)
Paralimpiade Paris 2024 menjadi ajang penting bagi para atlet disabilitas untuk menunjukkan kemampuan mereka di kancah internasional. Mari kita dukung atlet Indonesia yang berjuang untuk meraih medali dan mengharumkan nama bangsa!
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kaltimtoday.co. Mari bergabung di Grup Telegram "Kaltimtoday.co News Update", caranya klik link https://t.me/kaltimtodaydotco, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Related Posts
- Dispora Kaltim Siapkan 30 Pelatih Softball dan Baseball Menuju PON 2028, Optimis Atlet Kaltim Berjaya Kembali
- Adit Setiawan Terpilih Jadi Ketua Umum Kickboxing Sleman 2024-2028, Siap Majukan Atlet Lokal
- Prestasi Turun, Dispora Kaltim Minta Peran Aktif Pengprov dalam Pembinaan Atlet Tenis Meja
- Prihatin atas Penurunan Prestasi, Dispora Kaltim Imbau Pengprov Fokus Pembinaan Atlet
- Anggota DPRD Berau Sutami Siap Perjuangkan Kesejahteraan Atlet Bumi Batiwakkal