Video
Suara Bising Akibat Aktivitas Batu Bara, Warga Desa Bakungan Mengadu ke DPRD Kukar
Warga Desa Bakungan di Kecamatan Loa Janan dibuat pusing dengan suara bising akibat aktivitas tambang batu bara CV Mahakam Indah Jaya. Sudah tidak tahan, warga akhirnya mengadu ke DPRD Kukar. Kepada warga, DPRD Kukar memastikan perusahaan akan memberikan konpensasi atas suara bising yang ditimbulkan tersebut.
[TOS | ADV DPRD KUKAR]
Related Posts
- Penetapan Ketua Definitif DPRD Kukar Masih Menunggu Usulan DPP Parpol
- Maju di Pilkada 2024, DPRD Kukar Terima Surat Pengunduran Diri Alif Turiadi
- Ketua DPRD Kukar Sementara Harap Tambahan Masa Jabatan BPD Bisa Maksimalkan Kinerja
- Dua Srikandi, Farida dan Dayang Marissa Jadi Pimpinan DPRD Kukar Sementara.
- Tak Serahkan LHKPN, Satu Anggota DPRD Kukar Terpilih Periode 2024-2029 Tidak Dilantik