Video
Berikan Beasiswa Wajib Kembali ke Daerah, Solusi DPRD Kukar Atasi Penumpukan Tenaga Pengajar di Kota
Komisi IV DPRD Kutai Kartanegara (Kukar) melihat penyebaran tenaga pengajar di Kukar tidak merata, jomplang. Minat untuk mengajar di daerah terpencil sangat kurang. Lebih banyak tenaga pengajar yang bekerja di pusat kota, Tenggarong misalnya.
Sebagai solusi, DPRD Kukar mengusulkan ada beasiswa khusus bagi pengajar untuk melanjutkan pendidikan. Kemudian diwajibkan untuk kembali mengajar ke daerahnya masing-masing. Cara ini dinilai tepat untuk mengatasi penumpukan guru di kota.
[ADV DPRD KUKAR]
Related Posts
- Ahmad Yani Reses di Desa Purwajaya, Jalan Tembus dan Dampak Pertambangan Jadi Aspirasi Warga
- Wandi Sebut Dapil IV Siap Jadi Penyangga Pangan Utama untuk IKN
- Tiga Kecamatan di Dapil V Kukar Jadi Fokus Pengembangan SDA dan Infrastruktur
- Reses di Dapil III, Hery Asdar Prioritaskan Aspirasi Petani dan Nelayan
- APBD 2025 Disepakati, Sejumlah Fraksi DPRD Kukar Sampaikan Pandangan Akhir