Headline
20 Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Indonesia 2021 Versi UniRank
Kaltimtoday.co, Samarinda - Selain melakukan pemeringkatan untuk perguruan tinggi negeri, UniRank, lembaga direktori pemeringkatan global, juga melakukan pemeringkatan untuk perguruan tinggi swasta di Indonesia.
UniRank membatasi pemeringkatan perguruan tinggi swasta hanya untuk yang telah terakreditasi, diakui pemerintah, memiliki program S1/S2, dan memberikan pembelajaran tatap muka.
Dalam melakukan pemeringkatan, UniRank bertujuan untuk memberikan gambaran tengtang popularitas website atau lama resmi tiap universitas dalam hal lalu lintas (traffic), kepercayaan, dan popularitas tautan berkualitas.
Tahun ini, UniRank menempatkan Universitas Muhammadiyah Malang diperingkat pertama. Disusul Universitas Bina Nusantara. Adapun diposisi ketiga, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Berikut 30 daftar perguruan tinggi swasta terbaik di Indonesia versi UniRank:
[TOS]
Related Posts
- Optimis Sapu Bersih PPU dan Paser, Rudy Mas’ud Targetkan 80 Persen Suara
- Kaltim Paradise of the East, Dorong Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan di Bumi Etam
- Kafilah Kaltim Tampil Percaya Diri di Final Hifzh Al-Qur'an MTQ VII Korpri Nasional 2024
- Modernisasi Arsip: Dispora dan DPK Kaltim Musnahkan 4.479 Berkas dengan Penyimpanan Digital
- Dispora Kaltim Siapkan Fasilitas Olahraga Berstandar Internasional untuk Dukung Minat Masyarakat